Ekonomi Jepang Mendesak Kita (IPPHOS_No. 11, 01 Januari 1952)

Rp 5.000,00

Penulis: T.M.
Media: IPPHOS_No. 11
Tahun: 1952
Halaman: 371-374
Ukuran: 7. 7 MB

  • Versi Produksi: Digital/PDF
  • Lokasi Stok: Gudang Warsip

Stok 22

SKU: KL_8858 Kategori: Label , , , , , , ,

Keterangan

Makin hari makin nampak kecemasan orang akan bahaya saingan dari Jepang.

Sebelum perang Pasifik pecah, Indonesia dibanjiri barang-barang Jepang yang harganya sangat murah. Dan kini, dengan adanya perjanjian perdamaian dengan Jepang, niscaya barang-barang dari Jepang itu akan datang membanjir juga.

Tiap-tiap hal biasanya membawa akibat. Ada yang bergembira dan ada pula yang cemas. Yang bergembira mendasarkan anggapannya atas kenyataan, bahwa barang-barang dari Jepang itu sesuai dengan kekuatan membeli dari rakyat. Yang cemans mendasarkan alasannya karena dengan dibanjiri barang murah itu akan menghentikan atau menghambat industri-industri nasional.

CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)