I Made Wiradana ~ Para Binatang di Tangan Wiradana ~ Srisasanti Gallery (ARTI, Mei 2009)

Rp 0,00

Penulis: Heru Prasetya
Judul Pameran: Eksodus Binatang
Seniman: I Made Wiradana
Kurator: Mikke Susanto
Tempat Penyelenggaraan: Srisasanti Gellery, Yogyakarta
Tanggal: 21 Maret – 3 April 2009
Media: ARTI, No.15
Bulan/Tahun: Mei 2009
Halaman: 52-53
Ukuran: 11.1 MB
Lokasi Stok: Gudang Warsip
Versi Produksi: Digital/PDF

Stok 25

Keterangan

Tuhan bersiap menenggelamkan seluruh makhluk di muka bumi dengan air bah. Nuh memanggil para pengikutnya masuk ke dalam perahu. Ikut dalam rombongan itu adalah berjenis-jenis binatang, masing-masing sepasang, jantan dan betina. Seakan menerjemahkan isi kitab suci tersebut, I Made Wiradana menata 700-an bentuk binatang berukuran kecil dari kayu. Ada gajah, kucing, ayam, badak, babi, kuda, bebek, angsa, dll. Mereka berurutan dalam barisan panjang, sekaan berjalan menuju ke tujuan yang sama. Karya instalasinya ditata di lantai.

CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)