Inkarus Sunnah Sampai Sriherlina (Editor, No.49 Th. II / 12 Agustus 1989)

Rp 3.000,00

Penulis: Musthafa Helmy
Media: Editor, No.49
Tahun: 1989
Halaman: 43
Ukuran: 5.54 MB

Stok 23

Keterangan

Inkarus Sunnah. Ini gerakan yang menganggap hadis Nabi Muhammad sebagai tak usah diikuti, karena merupakan ajaran yang penuh kepalsuan dalam Islam itu. Dan gerakan ini, yang pernah menghebohkan Jakarta sekitar tahun 1982-an dan resminya telah dilarang, kini terdengar lagi. Seperti umumnya gerakan sempalan yang lain, ajaran ini diam-diam tetap menyebar.

Kejaksaan Negeri Palopo, Luwu, Sulawesi Selatan, pekan lalu membekukan aliran yang dinilai menyimpang dari ajaran Islam. Aliran yang dibekukan itu, memang tak membawa bendera Inkarus Sunnah, namun inti ajarannya sama.

CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)