Keterangan
Pada 1977, untuk pertamakali, Yogyakarta sukses menyelenggarakan kejuaraan radio TV se Nusantara yang diikuti oleh Jatim (12 Orang), Jateng (8 Orang), dan DIY (11 orang). Kejuaraan itu dibagi dalam tiga jenis, keroncong, seriosa, dan pop hiburan. Kliping berikut memuat hasil daripada kejuaraan tersebut. Kliping ini juga menurunkan berita sebagai berikut.
Daftar Isi:
~ Juara Bintang Radio
~ Slowhand Album Terbaru Eric Clapton
~ Doobie Brothers Dapat Emas
~ Status Quo
~ Rod Stewart Pecahkan Rekor Penghasilannya
~ Eric Stweart dan Graham Gouldman
~ Tina Turner Didenda
CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)