Keterangan
Bagi Sudarna, sapi adalah simbol Ibu yang tulus mempersembahkan susunya demi kehidupan baru, si bayi yang di asuh dan dipeliharanya. Sapi, hewan suci, ibu dan sorga, merupakan kata-kata yang penuh muatan filosofi. Dan metafora yang dibangun Sudarna adalah bentuk lain dari ungkapan “Sorga terletak di telapak kaki Ibu”.
CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)