Keterangan
Pagi itu (Selasa, medio Juni), saya menemui Kiai Haji Engki Zaenal Muttaqien di ruang tamu rumahnya, di Jalan Adipati Kertabumi 15, Bandung. Ia hanya berkain sarung dan baju kaus warna abu-abu. Blum lagi obrolan dimulai 5 orang cucunya -berumur antara 5 hingga 9 tahun- menyerbu ruang tamu sambil membawa kertas HVS kosong.
CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)