Keterangan
Tepat sekali andai kata terlaksana rencananya Kraton Kanoman Cirebon menjadi tuan rumah Musyawarah Kepariwisataan Istana-istana se Indonesia (Mukis) pada tahun 1975 yang akan datang. Cirebon yang banyak meninggalkan bekas-bekas serta benda-benda bersejarah tadinya kurang mendapat tempat di hati para pejabat bidang kepariwisataan sehingga untuk menyongsong Konperensi PATA yang akan datang, kota tersebut hanya secuil saja disebut-sebut, di bandingkan dengan Ibukota Provinsinya Bandung.
CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)