Keterangan
Tak banyak yang tahu bahwa Geraldius Mayela Sudarta, akrab dipanggil GM Sudarta, sudah menjadi muslim sejak 1990. Memang, baru satu dua tahun belakangan pencipta tokoh Oom Pasikom berusia 51 tahun ini menyatakan keislamannya secara terbuka. Berikut pengalamn religius si oom yang suka berpakaian seraba hitam itu sebagaimana dituturkan kepada Mardiyah dan Nasrullah Alief dari Panjimas.
CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)