Zaenal Arifin ~ Mengejek Manusia Menggunakan Binatang ~ Semarang Contemporary Art Gallery (ARTI, Februari 2009)

Rp 0,00

Penulis: Heru Prastya
Judul Pameran: Fabulous Fable
Seniman: Zaenal Arifin
Kurator: Eddy Soetriyono
Tempat Penyelenggaraan: Semarang Contemporary Art Gallery, Semarang
Tanggal: 13 – 23 Desember 2008
Media: ARTI, No. 12
Bulan/Tahun: Februari 2009
Halaman: 80
Ukuran: 5.95 MB

Stok 25

Keterangan

Karya Zaenal Arifin tentang binatang boleh dimaknai apa saja. Sekadar hiburan – semacam dagelan Srimulat atau Cagur – tidak salah. Atau jika ingin agak berat, menganggap karya seniman kelahiran Bandung tahun 1955 ini, sebagai sendirian terhadap kehidupan manusia. Pada judul Babi Macho misalnya, melukiskan seekor babi gemuk dengan dua anting di telinga kanan. Keempat kaki, sedang pasang kuda-kuda untuk menyerang atau siap menerima serangan. Garang. Tetapi namanya juga babi, segarang apa pun mimiknya tetap lucu. Apalagi, ada gambar naga berwarna merah-kuning menyala di sekujur tubuhnya.

CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)