This Day in History: 2019-03-01
– Pencipta dan kreator cerita sandiwara radio Tutur Tinular dan Mahkota Mayangkara, Stanislaus Tidjab, meninggal dunia di Rumah Sakit Sentra Medika Cisalak, Depok, Jawa Barat, pada pukul 14.50 WIB. Tidjab meninggal di usia 72 tahun.