This Day in History: 1955-01-23

– Sidang pleno Liga Muslimin Indonesia yang diadakan di Jakarta, dihadiri perutusan lengkap seluruh anggotanya, yaitu PSII (Partai Serikat Islam Indonesia), NU (Nahdlatul Ulama), Partai Islam(Perti), Darudda’wah wal Irsjad, serta Sarekat Tionghoa Islam. Keputusan yang diambil dalam sidang adalah mengadakan penyambutan silaturahmi kepada delegasi-delegasi KAA (Konferensi Asia-Afrika), khususnya dari negara-negara Islam.