This Day in History: 2019-03-31

– Di GOR Pandawa, Solobaru, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Dr. Hj. Dyah Permata Megawati Setyawati Soekarnoputri menandaskan orang yang bersikap golput (golongan putih) tidak usah menjadi warga negara Indonesia. “Kalau tidak mau memilih memangnya kalian hidup di mana. Golput, tetapi enak-enakan cari rezeki di Indonesia,” kata presiden RI periode 2001-2004 itu.