This Day in History: 1923-01-14

– Di sebuah gedung milik SI (Sarekat Islam) yang terletak di Gendong, Semarang, Sub Komite Radicale Concentratie mengadakan rapat terbuka dengan dihadiri lebih kurang 3000 wakil-wakil perkumpulan politik dari bermacam bangsa dan ideologi. Rapat ini membicarakan ketidaksetujuan pada kebijakan pemerintah yang dianggap
merugikan rakyat.