Keterangan
CATATAN: Jika sulit untuk login, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)
Proses pergantian generasi dalam ABRI jelas merupakan sesuatu yang penting untuk diamati, mengingat posisi ABRI di dalam sistem politik kita. Antara generasi tua ABR–yaitu generasi 45–dengan generasi baru ABRI–yaitu lulusan AMN dan AKABRI terdapa perbedaan dalam latar belakang dan pengalaman sehingga kemungkinan sikap atau persepsinya terhadap masalah politik atau kenegaraan pun akan berbeda. Sejauh mana perbedaan ini membawa pengaruh dalam sistem politik kita? Menurut Harold Crouch, perbedaan-perbedaan inilah yang menjadikan proses pergantian generasi militer itu sesuatu masalah penting di Indonesia.