Resep Apem Singkong (Zaman_No.42/Thn. II, Juli 1981)

Rp 2.000,00

Penulis: Lies Akhmad
Media: Zaman, No.42/Thn. II
Tahun: 1981
Halaman: 38
Ukuran: 4.40 MB

  • Lokasi Stok: Gudang Warsip
  • Versi Produksi: Digital/PDF

Stok 25

SKU: KL_6907 Kategori: Label , , ,

Keterangan

Apem singkong adalah hidangan sederhana untuk buka puasa. Bahan-bahan untuk membuat apem singkong antara lain; singkong, tape singkong, garam, dan gula pasir. Singkong pertama diparut lalu dicampur dengan tape singkong, gula dan garam. Campuran ini didiamkan setidaknya lima jam lalu dituang ke dalam loyang. Kemudian kukus adonan hingga masak.

CATATAN: Jika Anda sulit untuk masuk di warungarsip.co, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp ~ 0878-3913-7459 (Pesan Cepat)