Kaya Namun Tertinggal (Business News, No 6786 Th. XLVI, 10 Juli 2002)

Rp 0,00

Penerbit: Business News
Edisi: No 6786 Th. XLVI, 10 Juli 2002, hlm. 11
Tebal: 1 hlm
Produksi: Digital | PDF

Stok 20

Keterangan

“Sumber daya alam (SDA) Negeri ini seperti hasil tambang, hasil hutan dan hasil laut sangat melimpah, namun kehidupan sebagian besar masyarataknya masih tertinggal. Penyebab utamanya adalah karena ulah para pemimpinnya yang kurang memperhatikan nasib rakyatnya. Mereka lebih mementingkan pribadi dan kelompoknya, padahal UUD 1945 pasal 33 (3) dengan jelas menyatakan bahwa bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. Belum lagi sumpah/janji yang diingkarinya ketika mereka dilantik jadi pejabat, padahal mereka bersumpah di hadapan Tuhan YME untuk melaksankan tugasnya sesuai dengan ketentuan yang belaku. Berdosalah para pemimpin sejenis ini sehingga tidak aneh jika mereka dihujat dan dipidana setelah mereka berhenti dari jabantannya. Oleh sebab itu, mereka yang sekarang sedang memimpin patut bercermin kepada pengalaman para pejaba masa yang lalu agar nasibnya tidak seperti mereka.”

 

CATATAN: Jika sulit untuk login, silakan hubungi jalur cepat Gudang Warung Arsip via SMS/Wasap ~ 0878-39137-459 (Pesan Cepat)

Additional Information

Weight 0,1 kg