Listrik Swasta: Murah (GATRA, 29 April 1995)

Rp 5.000,00

Penulis: IQH
Penerjemah: –
Ilustrator: –
Fotografer: –
Media: GATRA
Edisi: No. 24/Tahun I
Tahun: 1995, 29 April
Halaman: 84
Ukuran File: 1,67 MB

  • Versi Produksi: Digital/PDF
  • Lokasi Stok: Gudang Warsip

Stok 20

SKU: KL_9231 Kategori: Label , , , , ,

Keterangan

Kliping ini berisi tentang bagaimana harga listrik jika dikelola swasta dan tidak dimonopoli negara via PT PLN. Ternyata, harga setrum listrik per satu kwh oleh swasta dijual ke PLN di atas US$0,06 atau Rp136,5.

Berkat harga miring itu, konsorsium Kiani-Ansaldo-NRG berhasil memenangkan tender menggarap pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) di Serang, Jawa Barat.

PLTU Jawa Barat ini diperkirakan waktu pembangunannya 40 bulan. Artinya, masuk ke sistem kelistrikan Jawa-Bali pada akhir 1998.

CATATAN:

ANDA bisa menghubungi Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp 0878-3913-7459 (Pesan Cepat), jika:

– Kesulitan masuk di situs web warungarsip.co

– Jika dokumen yang Anda cari belum ada di situs web. Sebab, karena kemampuan penyimpanan yang tidak maksimal, sebagian besar kliping tidak bisa diunggah.