Keterangan
Kliping ini tentang pementasan lakon Tembok Besar oleh Studiklub Teater Bandung (STB) di Gedung Kesenian Rumentang Siang Bandung pada 9–13 Juli 1993.
Sutradara: Suyatna Ainirum
“Lebih repot lagi, STB mementaskannya tidak dalam capaiannya yang terbaik. Secara irama agak lamban, dan secara visua agak melelahkan. Set dekor terlihat tidak efisien dan dikerjakan penatanya tanpa sentuhan lain kecuali dekor”.
CATATAN:
Anda bisa menghubungi Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp 0878-3913-7459 (Pesan Cepat), jika:
– Kesulitan masuk di situs web warungarsip.co
– Jika dokumen yang Anda cari belum ada di situs web. Sebab, karena kemampuan penyimpanan yang tidak maksimal, sebagian besar kliping tidak bisa diunggah.