Keterangan
Kliping ini tentang teater boneka Youkiza asal Jepang yang memainkan lagi lakon “Meiboku Sendaihagi” di Yogyakarta dan Jakarta. Lakon ini oleh teater yang sama pernah mereka mainkan 200 tahun silam.
Teater Youkiza didirikan Magosaburo Youki I sekitar 30 tahun setelah Pertempuran Sekighara atau tahun 1635. Karena rentang usia yang panjang ini, teater boneka ini disebut sebagai perwakilan dari “nilai ke-Jepang-an”.
CATATAN:
Anda bisa menghubungi Gudang Warung Arsip via SMS/Whatsapp 0878-3913-7459 (Pesan Cepat), jika:
– Kesulitan masuk di situs web warungarsip.co
– Jika dokumen yang Anda cari belum ada di situs web. Sebab, karena kemampuan penyimpanan yang tidak maksimal, sebagian besar kliping tidak bisa diunggah.